A. VISI
MENJADI SUMBER INSPIRASI DAN REFERENSI DALAM BIDANG KESEHATAN MASYARAKAT PESISIR DAN AGRARIS DITINGKAT REGIONAL SUMATERA TAHUN 2025 DAN NASIONAL TAHUN 2040
B. MISI
MENGEMBANGKAN STUDI DALAM BIDANG KESEHATAN KELUARGA BERBASIS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT PESISIR DAN AGRARIS MELALUI BIDANG PENDIDIKAN, PENELITIAN DAN PENGABDIAN SERTA MENINGKATKAN TATA KELOLA BERORIENTASI MUTU
C. TUJUAN
- Melaksanakan pendidikan preventif dan promotif terkait kesehatan keluarga berbasis pemberdayaan masyarakat pesisir dan agraris yang dapat menjadi inspirasi dan rujukan tingkat regional, dan nasional
- Mengembangkan penelitian terkait kesehatan keluarga berbasis pemberdayaan masyarakat pesisir dan agraris yang dapat menjadi inspirasi dan rujukan tingkat regional dan nasional
- Melaksanakan pengabdian di bidang kesehatan keluarga berbasis pemberdayaan masyarakat pesisir dan agraris yang dapat menjadi inspirasi dan rujukan tingkat regional dan nasional.
- Melaksanakan tata kelola berorientasi mutu dalam meningkatkan kinerja tridarma dalam perguruan tinggi di Fakultas Kesehatan Masyarakat.